Tahun Perubahan
Oleh: Vira Apriyanti
KI B
Senin 27 september 2010 merupakan langkah awal dari perenovasian gedung UIN SGD Bandung sehinnga sebagian mahasiswa UIN SGD Bandung berpindah tempat kuliah. Dalam perpindahan ini tidak sedikit mahasiswa yang merasa dirugikan walaupun perenovasian ini dilamakan dari kenyamanan mahasiswa dalam belajar. Mahasiswa yang merasa dirugikan atau mahasiswa yang datang dari luar kota, yang sudah menyewa tempat tinggal di sekitar kampus dan mereka akan menerima kenyataan itu. Rasanya tidak join bagi mahasiswa bila perkuliahan harus dipindahkan meski hanya sementara.
Anak Zaman Sekarang dan Anak Zaman Dulu
Oleh : Vira Apriyanti
A. kemampuan berfikir
Anak zaman sekarang kritis. Penjelasan yang masuk akal orang tua/guru tidak bisa sembarangan karena setiap alasan yang diberikan kepada anak akan diminta jawaban. tentu hal ini berbeda dengan anak zaman dulu. yang tidak pernah melakukan hal tersebut entah itu karena takut/belum sempat terfikirkan.
B. Cara Pandang
Anak zaman sekarang bisa memberikan penjelasan dari berbagai sudut pandang. Anak zaman sekarang memiliki sudut pandang yang berbeda dengan anak zaman dulu.
C. Keberanian mengungkapkan
Anak zaman sekarang jauh lebih baik apabila dibandingkan anak zaman dulu. Anak zaman sekarang lebih berani mengemukakan pikiran dan pendapatnya.
Nilai Sebuah Kegagalan
Oleh : Vira Apriyanti
Bagi banyak orang kegagalan adalah sesuatu yang buruk. Apakah betul begitu??? Untuk pikiran yang dangkal, hal itu memang betul. Namun apabila kita memekirkan lebih dalam lagi, kegagalan tidak selamanya merupakan bencana. bisa jadi, dengan kegagalan tuhan mengingatkan kita bahwa kapasitas kita belum cukup untuk menerima kesuksesan . Barang kali tuhan menunjukkankepada kita bahwa masih banyak hal yang harus kita pelajari, yang mana kalau kita sukses padahal kemampuan masih dangkal, kita akan terjatuh lebih dalam lagi. Seperti yang pernah dikatakan oleh seorang ahli investasi dari Amerika Serikat bahwa 'Orang bodoh dengan uang banyak adalah suatu fenomena yang sangat menarik'.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar